Kategori: Pendidikan

  • Drs. Barlius MM:  Mari Jadikan Bulan Ramadhan Sebagai Momentum Perubahan Diri Kearah Yang Lebih Baik

    Drs. Barlius MM:  Mari Jadikan Bulan Ramadhan Sebagai Momentum Perubahan Diri Kearah Yang Lebih Baik

    sumbarinfo.com Sumbarinfo com, Padang, Dinas Pendidikan Provinsi Sumbar adakan kegiatan silaturahmi halal bi halal pada hari pertama masuk kerja setelah lebaran Idul Fitri, yang diadakan di mesjid baituth Tholibin Dinas Pendidikan Provinsi Sumbar sebelum Sholat Zhuhur berlansung, yang diikuti lansung oleh kepala dinas Barlius, Suryanto Sekretaris Dinas dan seluruh pejabat eselon  3 dan 4 serta…

  • SRIKANDI, Menuju Paperless Office System

    SRIKANDI, Menuju Paperless Office System

    Oleh: Nurhemida Sumbarinfo.com,- SRIKANDI (Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi) merupakan aplikasi pengelolaan arsip dinamis berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Instrumen ini merupakan hasil kolaborasi antara Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB), Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) dan Arsip Nasional…

  • Tenaga Kependidikan: Peran dan Permasalahannya

    Tenaga Kependidikan: Peran dan Permasalahannya

    Oleh: Nurhemida Padang, sumbarinfo.com,- Mengutip undang-undang Republik Indonesia nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional, tenaga kependidikan adalah anggota masyarakat yang mengabdikan diri dan diangkat untuk menunjang penyelenggaraan pendidikan. Tenaga kependidikan bertugas melaksanakan administrasi, pengelolaan, pengembangan, pengawasan, dan pelayanan teknis untuk menunjang proses pendidikan pada satuan pendidikan. Mereka meliputi pengelola satuan pendidikan, penilik, pamong…

  • Dibawah kepemimpinan Drs.Barlius MM Perastasi Dinas Pendidikan Terus  Meroket Tinggi

    Dibawah kepemimpinan Drs.Barlius MM Perastasi Dinas Pendidikan Terus  Meroket Tinggi

    Sumbarinfo.com. Padang,- Dinas Pendidikan Provinsi sumatera Barat terus berupaya dalam meningkatkan kualitas SDM yang menjadi acuan utama dalam proses sebuah kemajuan, dibawah kepemimpinan Drs.H. Barlius. MM pencapaian-pencapaian tersebut terus direalisasikan, banyak torehan prestasi yang terukir dalam sejarah perjalanan Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat, Mulai dari tingkat nasional hingga internasional. Ditahun kerja 2023 ini terlihat pesatnya perkembangan…

  • Drs. Barlius, MM: Syukuri Pemberian Ini dengan merawat dan menjaganya sebaik mungkin

    Drs. Barlius, MM: Syukuri Pemberian Ini dengan merawat dan menjaganya sebaik mungkin

    Sumbarinfo.com, Kepala Dinas Pendidikan provinsi sumatera barat Drs. Barlius MM menyerahkan mobil operasional Sekolah yang diperoleh melalui dana Pokok Pikiran anggota DPRD Prov Sumbar Ismunandi Sofyan SE, pada hari Sabtu, (2/12/2023) Penyerahan mobil operasional sekolah ini dihadiri secara lansung oleh Kepala Dinas Pendidikan Barlius dan Ismunandi Sofyan sebagai pemilik Pokir dan Juga Benny Wahyudi selaku…

  • Benny Wahyudi ST, M.Si kasubag Umpeg Disdik Buka kegiatan Sosialisasi Penerapan Aplikasi E-Kinerja di Lingkungan  Dinas Pendidikan Prov. Sumbar

    Benny Wahyudi ST, M.Si kasubag Umpeg Disdik Buka kegiatan Sosialisasi Penerapan Aplikasi E-Kinerja di Lingkungan Dinas Pendidikan Prov. Sumbar

    Oleh: Sumbarinfo Sumbarinfo.com, Padang, 9 september 2023 Dinas Pendidikan provinsi sumatera barat mengadakan sosialisasi Penerapan Aplikasi E-Kinerja dilingkungan ASN di lingkungan pemerintah Provinsi sumatera barat, sosialisasi ini di ikuti oleh seluruh perwakilan dari personel dari sekretariat, Bidang PSMA,PSMK,PSLB, Pengawas dan Balai TIK  serta seluruh perwakilan dari sekolah SMA,SMK dan SLB  Negeri/Swasta di kota padang. Benny…

  • Drs. Barlius, MM Memimpin Pengambilan Sumpah 836 orang ASN PPPK Pengangkatan Tahun 2021 dan 2022

    Drs. Barlius, MM Memimpin Pengambilan Sumpah 836 orang ASN PPPK Pengangkatan Tahun 2021 dan 2022

    Oleh: David Rikardo Putra Kepala dinas Pendidikan provinsi sumatera barat Drs. Barlius, MM memimpin mengambilan sumpah 836 orang ASN PPPK pengangkatan Tahun 2021 dan 2022 dihalaman kantor dinas pendidikan sumbar juga ikut  didampingi oleh Sekretaris Dinas Pendidikan Suryanto, S.Pd,M.Pd, Kabid PSMA, PGTK dan Kasubag Umum dan Kepegawaian Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat Benny Wahyudi ST,…

  • English dalam gerak tumbuh anak, Perlukah?

    English dalam gerak tumbuh anak, Perlukah?

    Oleh: David Rikardo   Ketika masa penulisan Thesis saya banyak dihidangkan dengan santapan pengetahuan seputar judul yang tertera di atas, dikarenakan karya ilmiah yang saya angkat berhubungan dengan hal tersebut, dan sepertinya hal ini adakalah baiknya juga jika santapan tersebut saya hidangkan kembali kepublik dunia maya melalui sepenggal tulisan ini. Ok baiklah… Tepatnya mata kuliah…

  • Hindari Penggunaan Smartphone Secara Bebas Pada Anak

    Hindari Penggunaan Smartphone Secara Bebas Pada Anak

    Oleh: David Rikardo Satu hal yang terus  menarik perhatian saya adalah penggunaan Smartphone secara bebas kepada anak anak, sepertinya kejadian ini terus  meningkat sembari perputaran waktu, apakah hal ini terjadi karena  1. Perkembangan zaman yang semakin Modern 2. karena ketidakcukupan pengetahuan orang tua terhadap dampak yang ada dibaliknya  Sampai saat ini saya masih terus mencoba…

  • Musnahkan dan selamatkan (Pengemis)

    Musnahkan dan selamatkan (Pengemis)

    Oleh: David Rikardo ” Mengemis adalah sebuah kejahatan, hapuskan Keadaan ini. Jimmy Teo (Pebisnis dari Singapura)” Menjadi pengemis terkadang menjadi pilihan hidup bagi sebahagian orang yang  kalah ataupun mengalahkan diri pada keadaan dan nasib. Ada yang sungguh-sungguh karena kehabisan akal untuk bertahan hidup, dikarenakan kondisi fisik yang tidak sempurna dan memilih mengemis sebagai pilihan bertahan…